Senin, 17 November 2025
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Info Iklan
  • Disclaimer
Ini Medan Bung
Advertisement
No Result
View All Result
  • Home
  • Medan
  • Daerah
  • Hukum
  • Politik
  • Sosial
  • Peristiwa
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Lingkungan
  • Advetorial
Ini Medan Bung
No Result
View All Result
Ini Medan Bung
No Result
View All Result
Home Daerah

Rizky Yunanda Kembali Pimpin KNPI Langkat, Syah Afandin: Berikan Dampak Positif ke Pemuda

IniMedanbung.com by IniMedanbung.com
19 Mei 2023
in Daerah
0

byIniMedanbung.com

19 Mei 2023
Rizky Yunanda Kembali Pimpin KNPI Langkat, Syah Afandin: Berikan Dampak Positif ke Pemuda
0
SHARES
15
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Plt Bupati Langkat H.Syah Afandin, SH menghadiri Pelantikan DPD KNPI Kabupaten Langkat Periode 2022-2025, di Serambi Jentera Malay Rumah Dinas Bupati Langkat, Rabu 17 Mei 2023. Giat ini bertema Pemuda Berdaya, Langkat Sejahtera.

H Rizky Yunanda Sitepu, STP, MP selaku Ketua KNPI Kabupaten Langkat terpilih, menyampaikan terima kasih kepada Plt Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH yang telah banyak membantu KNPI Kabupaten Langkat.

“Saya ingin menyampaikan pada kawan-kawan sekalian bahwa sekarang ini  terpilihnya kita KNPI Kabupaten Langkat, guna untuk kebutuhan serta kepentingan masyarakat di Langkat. Semoga ke depannya KNPI di Langkat ini tetap jaya serta amanah,” ucapnya.

Plt Bupati Langkat H. Syah Afandin SH menyampaikan selamat pada Ketua KNPI Kabupaten Langkat  H. Rizky yunanda Sitepu,STP, MP beserta jajarannya periode 2022-2025 yang baru saja di lantik.

Ia menjelaskan bahwa peran pemuda sangat di butuhkan bukan bicara tentang menjaga perdamaian saja, konteksnya lebih pada satu pembelajaran. Sebab sekarang ini banyak pemuda yang mudah terprovokasi hanya dari Handphone atau media sosial tanpa mencari tahu kebenarannya.

“Maka disini saya berharap kedepannya KNPI kabupaten Langkat bisa memberikan dampak positif pada pemuda-pemuda yang ada di kabupaten Langkat untuk bisa sama-sama bersinergi di dalam KNPi Langkat ini,’ ujarnya.

Ketua DPD KNPI Sumut El Adrian Shah SE menyampaikan selamat pada Ketua DPD KNPI Kabupaten Langkat beserta jajarannya yang baru saja di lantik mudah-mudahan amanah. Karena amanah ini akan dipertanggungjawabkan baik di dunia maupun di akhirat.

“Saya berharap Bung Rizky dan seluruh pengurus agar aktif untuk menjalankan konsolidasi sampai ke tingkat kecamatan. Dan alhamdulillah pengurus cabang KNPI di Langkat sudah 21 kecamatan terbentuk, tinggal 2 kecamatan lagi,” pesannya.

“Saya ucapkan terima kasih sebesar-besarnya kepada Bapak Plt Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH yang hari ini hadir di pelantikan. Semoga bisa terus terjalin silaturahmi yang baik di antara kita,” ucapnya lagi.

Turut Hadir Ketua DPD KNPI Sumut El Adrian Shah, SE, Ketua DPD KNPI Langkat H. Rizky Yunanda Sitepu, STP, MP, Sekretaris Daerah Langkat  H. Amril, S.Sos, M.AP, Dandim 02/03 Langkat Letkol Inf M. Eko Syahputra, Kapolres Binjai Akbp. Hendrik Situmorang, Kepala Perangkat Daerah Pemkab Langkat, mewakili Polres Langkat, Ketua Al Wahliyah Kabupaten Langkat Drs. Syah rizal, MZ, Palang Merah  Indonesia Kabupaten Langkat, Ketua HIPMI Kabupaten Langkat Thomas Syahputra, Ketua MPI kabupaten Langkat, Ketua Lintas Partai Se-kabupaten Langkat, dan para Undangan yang hadir. (diskominfo-langkat)

Print Friendly, PDF & Email
Tags: Headline
Previous Post

Lampu Pocong Proyek Gagal, Ketua DPRD Medan Ingatkan OPD Tidak Sembarangan Gunakan APBD

Next Post

Bupati Gelar Halal Bihalal dan Silaturahmi dengan PWRI Kabupaten Asahan

Next Post
Bupati Gelar Halal Bihalal dan Silaturahmi dengan PWRI Kabupaten Asahan

Bupati Gelar Halal Bihalal dan Silaturahmi dengan PWRI Kabupaten Asahan

Berita Terbaru

  • Buka Festival Pasar Rakyat, Rico Waas: Momentum Meningkatkan Ekonomi UMKM dan Pedagang

    Buka Festival Pasar Rakyat, Rico Waas: Momentum Meningkatkan Ekonomi UMKM dan Pedagang

    16 November 2025
  • UMKM Harus Dapat Ruang Tumbuh dan Berjejaring

    UMKM Harus Dapat Ruang Tumbuh dan Berjejaring

    15 November 2025
  • Pemko Medan dan Ombudsman Bersinergi, Tingkatkan Pelayanan Publik Yang Semakin Baik

    Pemko Medan dan Ombudsman Bersinergi, Tingkatkan Pelayanan Publik Yang Semakin Baik

    15 November 2025
  • Dimulai Tahun Depan, 41 Ribu Siswa di Nias Nikmati Sekolah Gratis Program PUBG

    Dimulai Tahun Depan, 41 Ribu Siswa di Nias Nikmati Sekolah Gratis Program PUBG

    15 November 2025
  • Perumda Tirtanadi Fokus Peningkatan Pelayanan  Kadiv Umum : Tidak Ada Monopoli Pelaksanaan Pekerjaan

    Perumda Tirtanadi Fokus Peningkatan Pelayanan Kadiv Umum : Tidak Ada Monopoli Pelaksanaan Pekerjaan

    14 November 2025
  • Bupati Syah Afandin Buka MTQ ke-58 Langkat, Ajak Generasi Muda Jadikan Al-Qur’an Pedoman Hidup

    Bupati Syah Afandin Buka MTQ ke-58 Langkat, Ajak Generasi Muda Jadikan Al-Qur’an Pedoman Hidup

    14 November 2025
  • Pukat Teri Musnah Terbakar di Gabion Belawan

    Pukat Teri Musnah Terbakar di Gabion Belawan

    14 November 2025
  • Zakiyuddin Terima Kunjungan Tim Verifikasi SDGs Action Award 2025, Kota Medan Usung Inovasi Lokal Unggulan Tranformasi Tapai Ubi

    Zakiyuddin Terima Kunjungan Tim Verifikasi SDGs Action Award 2025, Kota Medan Usung Inovasi Lokal Unggulan Tranformasi Tapai Ubi

    14 November 2025
  • Pemprov Sumut Genjot Pembangunan Infrastruktur Terpadu Lewat Program INSTANSI

    Pemprov Sumut Genjot Pembangunan Infrastruktur Terpadu Lewat Program INSTANSI

    14 November 2025
  • Bupati Syah Afandin Hadiri Haul Ke-102 Tuan Guru Besilam, Ajak Teladani Nilai Perjuangan Ulama

    Bupati Syah Afandin Hadiri Haul Ke-102 Tuan Guru Besilam, Ajak Teladani Nilai Perjuangan Ulama

    13 November 2025
  • Facebook
  • Twitter
  • Instagram
  • YouTube

PT. MEDIA MEDAN MANDIRI (M-3)

NPWP : 74.561.041.0-113.000

Sejak 2005

Anggota Serikat Perusahaan Pers (SPS)

No. 672/2005/02/E/2020

Office

  • Jl. KL Yos Sudarso KM 15,5 No 120 Medan
  • 061 – 6850370
  • redaksi@inimedanbung.com, yokowebs@yahoo.com
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Info Iklan
  • Disclaimer

© 2022 Ini Medan Bung. All right reserved.

No Result
View All Result
  • Home
  • Medan
  • Daerah
  • Hukum
  • Politik
  • Sosial
  • Peristiwa
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Lingkungan
  • Advetorial

© 2022 Ini Medan Bung. All right reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist