Kamis, 23 Oktober 2025
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Info Iklan
  • Disclaimer
Ini Medan Bung
Advertisement
No Result
View All Result
  • Home
  • Medan
  • Daerah
  • Hukum
  • Politik
  • Sosial
  • Peristiwa
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Lingkungan
  • Advetorial
Ini Medan Bung
No Result
View All Result
Ini Medan Bung
No Result
View All Result
Home Ekonomi & Bisnis

Plt Bupati Langkat Buka Edukasi BSNT yang Digelar BI

IniMedanbung.com by IniMedanbung.com
6 Juli 2023
in Ekonomi & Bisnis
0

byIniMedanbung.com

6 Juli 2023
Plt Bupati Langkat Buka Edukasi BSNT yang Digelar BI
0
SHARES
7
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

#jack, langkat –

Pelaksana Tugas (PLT) Bupati Langkat H.Syah Afandin SH menghadiri Edukasi dan Sosialisasi Bantuan Sosial Non Tunai (BSNT) Tahun 2023, di selenggarakan oleh Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Sumatera Utara, bertempat di Resto Sobat Bagoes Jl.Jendral Sudirman Kelurahan Perdamaian Kecamatan Stabat, Rabu (5/7/2023).

Laporan Deputi Direktur Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provsu, Edi Parwoto menyampaikan bahwa kegiatan edukasi dan sosialisasi penyaluran bantuan sosial tahun 2023 di ikuti oleh peserta kegiatan edukasi dan sosialisasi bantuan sosial non tunai (BSNT) terdiri dari unsur perwakilan keluarga penerima manfaat PKH, SDM pelaksana program PKH, TKSK, TAGANA, serta unsur organisasi sosial lainnya.

“Sebagaimana kita ketahui bahwasanya berdasarkan arahan dari Presiden dan ini di tindak lanjuti oleh Kementerian Sosial,” sebutnya.

Pemerintah melakukan perubahan dari sebelumnya semuanya dari BRI dan kemudian sekarang dibagi menjadi dua, satunya adalah PT Pos Indonesia yang mana kalau berdasarkan data yang disampaikan tadi sudah sebagian besar bergeser ke menjadi secara non tunai.

“Dalam skema  penyaluran ini memang kita ada berbagai program namun demikian pada kesempatan kali ini kenapa kita bicara bantuan sosial non tunai sebenarnya bantuan sosial ini salah satu yang kami harapkan adalah  adanya prinsip 6 T yaitu tepat waktu, tepat sasaran, tepat jumlah, tepat kualitas, tepat harga, dan tepat administrasi yang mana itu merupakan salah satu program dari pemerintah sehingga semuanya bisa terdata dengan baik,” sebutnya.

“Selain itu dapat kami sampaikan juga bahwasanya program sosial non tunai ini kami harapkan dapat membantu kita semua terkait peningkatan inklusi keuangan itu sendiri, sebagai salah satu tim pengendali bantuan sosial non tunai Bank Indonesia memiliki tugas menjaga kualitas penyaluran bantuan sosial sehingga level daerah,” sebutnya lagi.

Plt Bupati Langkat H.Syah Afandin SH dalam sambutanya menyampaikan bahwa kegiatan edukasi sosialisasi bantuan sosial non tunai atau (BSNT) untuk kita ketahui bersama bahwa bank Indonesia telah mencanangkan gerakan nonfiksial tunai pada 14 Agustus 2014 yang bertujuan untuk menciptakan sistem pembayaran yang aman, efisien dan lancar sehingga dapat mendorong sistem keuangan nasional bekerja secara efektif dan efisien.

Afandin pun berharap melalui langkah tersebut dapat meminimalisir kendala dalam pembayaran tunai dengan salah satu contoh yaitu uang yang tidak dapat diterima karena lusuh sobek dan tidak layak edar serta dapat meningkatkan efisiensi pada saat transaksi di mana masyarakat tidak perlu membawa uang dalam jumlah besar sehingga efektivitas transaksi dapat tercapai untuk menghindari adanya kesalahan hitung atau human error.

Selain itu Bank Indonesia juga berupaya dalam mendorong integrasi ekonomi dan keuangan digital dengan melakukan kebijakan dan program digitalisasi yang mencakup digitalisasi transaksi pemerintah daerah digitalisasi bantuan sosial dan digitalisasi transportasi.

“Maka dalam hal tersebut Pemerintah Kabupaten Langkat juga menyambut baik dan turut mensukseskan program digitalisasi ini salah satunya dalam penerapan Sumut net sejahtera yang terintegrasi dengan Simda FMIS yang dikelola oleh masing-masing perangkat daerah,” harapnya.

Berkaitan dengan digitalisasi bantuan sosial bansos, jelaskan Afandin, merupakan transformasi penyaluran bansos dari tunai menjadi non tunai yang meliputi program keluarga harapan (PKH) maupun program sembako bantuan pangan non tunai yang terintegrasi ke dalam kartu combo. Sebagai pedoman bahwa aturan dalam pelaksanaan digitalisasi bansos tertuang dalam peraturan presiden RI nomor 63 tahun 2017 tentang penyaluran bantuan sosial secara nontunai dan sudah diimplementasikan sejak tahun 2016 dimulai dengan penyaluran program keluarga harapan (PKH) dan selanjutnya pada tahun 2017 diluncurkan bantuan pangan non tunai BPNT yang merupakan reformasi dari program keluarga sejahtera (RASTRA).

Turut hadir Deputi Direktur Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provsu Edi Prawoto, Narasumber Asisten Meneger kantor perwakilan Bank Sumut Provsu Sdri Vika Ahmad, Kadis Kominfo H.Syahmadi,S.Sos,M.SP, Kadis Sosial Taufik Rieza,S.STP,M.AP, Para peserta kegiatan edukasi dan sosialisasi bantuan sosial non tunai. ***

 

 

 

 

 

Print Friendly, PDF & Email
Tags: Headline
Previous Post

Dukung Program Bobby, Kecamatan Medan Belawan dan Warga Berinovasi Daur Ulang Sampah Plastik

Next Post

Apa Dilakukan Bobby Nasution Atasi Banjir

Next Post
Apa Dilakukan Bobby Nasution Atasi Banjir

Apa Dilakukan Bobby Nasution Atasi Banjir

Berita Terbaru

  • Pemprov Sumut Tata Ulang Struktur OPD, Tingkatkan Efektivitas Pemerintahan

    Pemprov Sumut Tata Ulang Struktur OPD, Tingkatkan Efektivitas Pemerintahan

    23 Oktober 2025
  • DPRD Sumut Bantah Rp 3,1 Triliun Dana Pemprovsu “Mangkrak” di Bank

    DPRD Sumut Bantah Rp 3,1 Triliun Dana Pemprovsu “Mangkrak” di Bank

    23 Oktober 2025
  • Bupati Langkat Apresiasi PLN Terangi Warga Lewat Program Light Up The Dream

    Bupati Langkat Apresiasi PLN Terangi Warga Lewat Program Light Up The Dream

    23 Oktober 2025
  • Syah Afandin Tekankan Percepatan Pembentukan Dapur Makanan Bergizi Gratis di Langkat

    Syah Afandin Tekankan Percepatan Pembentukan Dapur Makanan Bergizi Gratis di Langkat

    23 Oktober 2025
  • Polisi Tembak Pelaku Begal Sadis Karena Melawan Petugas

    Polisi Tembak Pelaku Begal Sadis Karena Melawan Petugas

    23 Oktober 2025
  • Kota Medan Diguyur Hujan, Medan Belawan Direndam Banjir

    Kota Medan Diguyur Hujan, Medan Belawan Direndam Banjir

    23 Oktober 2025
  • Pemko Medan dan PT. BNCT Bersinergi Wujudkan Pembangunan Yang Berkelanjutan

    Pemko Medan dan PT. BNCT Bersinergi Wujudkan Pembangunan Yang Berkelanjutan

    22 Oktober 2025
  • Fraksi Gerindra Klarifikasi Dana Rp3,1 Triliun Mengendap: “Itu Bukan Hanya Milik Pemprov Sumut”

    Fraksi Gerindra Klarifikasi Dana Rp3,1 Triliun Mengendap: “Itu Bukan Hanya Milik Pemprov Sumut”

    22 Oktober 2025
  • Kota Medan – Deli Serdang Dikepung Banjir, DPRD Sumut Pertanyakan Fungsi Bendungan Lau Simeme

    Kota Medan – Deli Serdang Dikepung Banjir, DPRD Sumut Pertanyakan Fungsi Bendungan Lau Simeme

    22 Oktober 2025
  • Pemprov Sumut Optimalkan Bantuan Peningkatan Kesejahteraan Sosial

    Pemprov Sumut Optimalkan Bantuan Peningkatan Kesejahteraan Sosial

    22 Oktober 2025
  • Facebook
  • Twitter
  • Instagram
  • YouTube

PT. MEDIA MEDAN MANDIRI (M-3)

NPWP : 74.561.041.0-113.000

Sejak 2005

Anggota Serikat Perusahaan Pers (SPS)

No. 672/2005/02/E/2020

Office

  • Jl. KL Yos Sudarso KM 15,5 No 120 Medan
  • 061 – 6850370
  • redaksi@inimedanbung.com, yokowebs@yahoo.com
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Info Iklan
  • Disclaimer

© 2022 Ini Medan Bung. All right reserved.

No Result
View All Result
  • Home
  • Medan
  • Daerah
  • Hukum
  • Politik
  • Sosial
  • Peristiwa
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Lingkungan
  • Advetorial

© 2022 Ini Medan Bung. All right reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist