Jumat, 24 Oktober 2025
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Info Iklan
  • Disclaimer
Ini Medan Bung
Advertisement
No Result
View All Result
  • Home
  • Medan
  • Daerah
  • Hukum
  • Politik
  • Sosial
  • Peristiwa
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Lingkungan
  • Advetorial
Ini Medan Bung
No Result
View All Result
Ini Medan Bung
No Result
View All Result
Home Ragam

Bupati Langkat Gelar Rapat Khusus Cegah Corona Virus

IniMedanbung.com by IniMedanbung.com
10 Maret 2020
in Ragam
0

byIniMedanbung.com

10 Maret 2020
Bupati Langkat Gelar Rapat Khusus Cegah Corona Virus
0
SHARES
24
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

#boy, langkat

Kesehatan masyarakat Langkat merupakan prioritas utama bagi Terbit Rencana PA. Buktinya, mendengar kabar Corona Virus telah masuk ke Indonesia dirinya langsung mengambil langkah pencegahan, agar tidak masuk ke wilayahnya.

Salah satu upayanya, sebagai Bupati Langkat Ia menggelar rapat khusus dengan para pejabat esellon di jajaran Pemkab Langkat, bertempat di kekediaman pribadi Bupati, Desa Raja Tengah, Kecamatan Kuala, Langkat, Selasa (10/3/2020).

Bertujuan, untuk menyatukan komitmen dalam penanganan  virus corona atau Covid-19, agar seluruh masyarakat negeri bertuah tidak terkena wabahnya.

Pada rapat itu, Bupati Langkat dengan  tegas, menginstruksikan kepada instansi terkait, seperti Dinas Kesehatan dan Tenaga Kerja melakukan aksi nyata pencegahan. “Kepada OPD terkait, lakukan aksi nyata dalam mengantisipasi masuknya virus corona di Langkat, ” tegasnya.

Yakni, sambung Bupati, seperti mendata perusahaan yang mempekerjakan tenaga asing. Terkhusus kepada Disnaker untuk mendata para pekerja asing yang bekerja di PLTU Pangkalan Susu. “Di sekolah sekolah juga harus kita himbau, agar anak dan gurunya sama sama menjaga kebersihan lingkungan sekitar,” ajaknya.

Selain itu, Sekdakab Langkat dr H. Indra Salahudin, menjelaskan, rapat ini juga membahas  upaya Pemkab Langkat dalam mengantisipasi virus corona,  dengan cara mendeteksi segala kemungkinan yang bisa membuat menyebarnya virus corona.

Sementara, Kadis Kominfo H. Syahmadi, menyampaikan, sebelumnya Bupati Langkat juga telah menyiapkan posko serta memberikan himbauan untuk pencegahan virus corona kepada masyarakat. Baik melalui media sosial dan melalui selembar PDF yang bisa disebarkan lewat aplikasi WA atau sejenisnya. Isi himbauan tersebut, papar Kadis Kominfo.

Himbauan Pemkeb Langkat kepada masyarakat Langkat terkait penyebaran Covid-19 yakni corona virus.

Pertama, tidak perlu panik dan jangan menyebarkan informasi yang belum tentu benar, terkait corona virus.  Kedua, tidak perlu menimbun sembako atau kebutuhan lainnya, karena akan menggangu kestabilan perekonomian yang merugikan banyak orang. Ketiga, tetap waspada dengan menerapkan prilaku hidup bersih dan sehat serta menjaga stamina tubuh.  Keempat, jika mengalami demam lebih dari 38°C, batuk, sakit tenggorokan, sesak nafas, kenakan masker dan segera memeriksakan diri Kepaslitas ke sehat atau melaporkan ke Posko Covid-19 Dinkes Kabupaten Langkat. “Atau menghubungi, Call Center 081396032994 posko pelaporan Covid – 19 Dinkes Langkat, ” sampainya.

Rapat ini dihadiri Sekwan DPRD Langkat, Asisten Adm Tata Pemerintahan, Asisten Adm Ekbangsos, Staf Ahli Bidang Pembangunan, Ekonomi dan Keuangan serta Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik, Plt. Staf Ahli Bidang Sosial, SDM dan Kemasyarakatan, Inspektur, Kadis Pariwisata dan Kebudayaan, Kabag Umpel, Kabag Tapem, Kabag Kessos, Kabag Humas Protokol. ***

Print Friendly, PDF & Email
Previous Post

Kunker DPR RI M Husni di Sergai, Pulau Berhala Destinasi Wisata “Eco Marine Tourism”

Next Post

Kabupaten Asahan akan Bangun Mall Pelayanan Publik

Next Post
Kabupaten Asahan akan Bangun Mall Pelayanan Publik

Kabupaten Asahan akan Bangun Mall Pelayanan Publik

Berita Terbaru

  • Wali Kota Medan Ingin Hidupkan Kembali Kehangatan Kerja Sama Sister City

    Wali Kota Medan Ingin Hidupkan Kembali Kehangatan Kerja Sama Sister City

    23 Oktober 2025
  • Lantik 53 Pejabat Fungsional, Rico Waas: Pakai Hati Dalam Bekerja Tunjukkan Profesional dan Integritas

    Lantik 53 Pejabat Fungsional, Rico Waas: Pakai Hati Dalam Bekerja Tunjukkan Profesional dan Integritas

    23 Oktober 2025
  • Pemprov Sumut Tata Ulang Struktur OPD, Tingkatkan Efektivitas Pemerintahan

    Pemprov Sumut Tata Ulang Struktur OPD, Tingkatkan Efektivitas Pemerintahan

    23 Oktober 2025
  • DPRD Sumut Bantah Rp 3,1 Triliun Dana Pemprovsu “Mangkrak” di Bank

    DPRD Sumut Bantah Rp 3,1 Triliun Dana Pemprovsu “Mangkrak” di Bank

    23 Oktober 2025
  • Bupati Langkat Apresiasi PLN Terangi Warga Lewat Program Light Up The Dream

    Bupati Langkat Apresiasi PLN Terangi Warga Lewat Program Light Up The Dream

    23 Oktober 2025
  • Syah Afandin Tekankan Percepatan Pembentukan Dapur Makanan Bergizi Gratis di Langkat

    Syah Afandin Tekankan Percepatan Pembentukan Dapur Makanan Bergizi Gratis di Langkat

    23 Oktober 2025
  • Polisi Tembak Pelaku Begal Sadis Karena Melawan Petugas

    Polisi Tembak Pelaku Begal Sadis Karena Melawan Petugas

    23 Oktober 2025
  • Kota Medan Diguyur Hujan, Medan Belawan Direndam Banjir

    Kota Medan Diguyur Hujan, Medan Belawan Direndam Banjir

    23 Oktober 2025
  • Pemko Medan dan PT. BNCT Bersinergi Wujudkan Pembangunan Yang Berkelanjutan

    Pemko Medan dan PT. BNCT Bersinergi Wujudkan Pembangunan Yang Berkelanjutan

    22 Oktober 2025
  • Fraksi Gerindra Klarifikasi Dana Rp3,1 Triliun Mengendap: “Itu Bukan Hanya Milik Pemprov Sumut”

    Fraksi Gerindra Klarifikasi Dana Rp3,1 Triliun Mengendap: “Itu Bukan Hanya Milik Pemprov Sumut”

    22 Oktober 2025
  • Facebook
  • Twitter
  • Instagram
  • YouTube

PT. MEDIA MEDAN MANDIRI (M-3)

NPWP : 74.561.041.0-113.000

Sejak 2005

Anggota Serikat Perusahaan Pers (SPS)

No. 672/2005/02/E/2020

Office

  • Jl. KL Yos Sudarso KM 15,5 No 120 Medan
  • 061 – 6850370
  • redaksi@inimedanbung.com, yokowebs@yahoo.com
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Info Iklan
  • Disclaimer

© 2022 Ini Medan Bung. All right reserved.

No Result
View All Result
  • Home
  • Medan
  • Daerah
  • Hukum
  • Politik
  • Sosial
  • Peristiwa
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Lingkungan
  • Advetorial

© 2022 Ini Medan Bung. All right reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist