Kamis, 3 Juli 2025
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Info Iklan
  • Disclaimer
Ini Medan Bung
Advertisement
No Result
View All Result
  • Home
  • Medan
  • Daerah
  • Hukum
  • Politik
  • Sosial
  • Peristiwa
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Lingkungan
  • Advetorial
Ini Medan Bung
No Result
View All Result
Ini Medan Bung
No Result
View All Result
Home Medan

Revitalisasi Lapangan Merdeka, Bobby Nasution Selamatkan Cagar Budaya

IniMedanbung.com by IniMedanbung.com
23 Oktober 2021
in Medan
0

byIniMedanbung.com

23 Oktober 2021
Revitalisasi Lapangan Merdeka, Bobby Nasution Selamatkan Cagar Budaya
0
SHARES
74
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

#isvan, medan

Pemko Medan akan merevitalisasi Lapangan Merdeka menjadi cagar budaya . Langkah ini dilakukan Wali Kota Medan Bobby Nasution untuk menyelamatkan salah satu cagar budaya yang dimiliki Kota Medan agar tidak punah. Konsep revitalisasi yang akan dilakukan  nantinya yakni  pelestarian ruang kota bersejarah dan konteks dinamika rancang kota (urban design) kontemporer dengan pendekatan mempertahankan signifikansi sejarah dan karakter Lapangan Merdeka yang merupakan  ruang terbuka publik.

Selain membebaskan Lapangan Merdeka dari bangunan-bangunan yang ada saat ini, Bobby Nasution ingin revitalisasi yang dilakukan akan tetap mempertahankan kelestarian pohon-pohon yang di ada di sekitarnya. Kemudian mempertahankan fungsi dan karakter Lapangan Merdeka sebagai ruang terbuka kota bersejarah.

Selain itu revitalisasi juga sejalan dan terintegrasi dengan pembenahan kawasan bersejarah Kesawan. Apalagi sebut Bobby Nasution, revitalisasi yang dilakukan nantinya tidak hanya menjadikan Lapangan Merdeka sebagai RTH, tapi juga sebagai cagar budaya karena masuk dalam aspek yang dibutuhkan masyarakat. “Jadi  Lapangan Merdeka nantinya akan kita buat RTH untuk menampung segala kegiatan masyarakat di dalamnya, serta sebagai cagar budaya. Kita berharap agar desain yang sudah direncanakan ini  dapat segera terwujud.  Semoga tahun depan (revitalisasi) bisa kita laksanakan,” harap Bobby Nasution saat memimpin Pemaparan Desain Revitalisasi Lapangan Merdeka di Balai Kota  baru-baru ini.

Kebijakan Bobby Nasution  merevitalisasi Lapangan Merdeka sekaligus menyelamatkan cagar budaya diamini Plt Kabid Fisik dan Tata Ruang Bappeda Kota Medan Willy Irawan. Dikatakannya, konsep cagar budaya ini merupakan sebuah kawasan yakni Lapangan Merdeka dan sekitarnya meliputi Koridor Kesawan, Jalan Ahmad Yani, Pajak Ikan Lama sampai Warenhuis.

Kebijakan revitalisasi Lapangan Merdeka juga mendapat apresiasi dari pengamat sosial budaya, Suyadi San yang menyatakan disamping melindungi situs cagar budaya revitalisasi nantinya sangat mendukung keberadaan Lapangan Merdeka sebagai paru-paru kota sekaligus destinasi wisata serta ikon Kota Medan. ***

 

 

Print Friendly, PDF & Email
Tags: Headline
Previous Post

Pemkab dan Kemenag Langkat Peringati Hari Santri Nasional 2021

Next Post

Peringati Hari Santri Nasional, Edy Rahmayadi Pertama Kali Pakai Sarung Jadi Inspektur Upacara

Next Post
Peringati Hari Santri Nasional, Edy Rahmayadi Pertama Kali Pakai Sarung Jadi Inspektur Upacara

Peringati Hari Santri Nasional, Edy Rahmayadi Pertama Kali Pakai Sarung Jadi Inspektur Upacara

Berita Terbaru

  • Listrik Padam hingga 4 Kali Sehari, Warga Medan Labuhan Kecewa: Subsidi Dibatalkan, Listrik Pun Tak Menyala

    Listrik Padam hingga 4 Kali Sehari, Warga Medan Labuhan Kecewa: Subsidi Dibatalkan, Listrik Pun Tak Menyala

    3 Juli 2025
  • Buka Pekan Khas IV 2025, Rico Waas: Ikhtiar Mempromosikan Kuliner Halal, Aman dan Sehat

    Buka Pekan Khas IV 2025, Rico Waas: Ikhtiar Mempromosikan Kuliner Halal, Aman dan Sehat

    3 Juli 2025
  • DPRD Sumut Dorong UHC 2026 dan Perluasan Sekolah Rakyat untuk Tekan Kemiskinan

    DPRD Sumut Dorong UHC 2026 dan Perluasan Sekolah Rakyat untuk Tekan Kemiskinan

    3 Juli 2025
  • Tiga Puluh Personil Polres Pelabuhan Belawan Naik Pangkat

    Tiga Puluh Personil Polres Pelabuhan Belawan Naik Pangkat

    3 Juli 2025
  • Identitas Buruk Kota Medan Harus Dihapus, Irham Buana: Keras Ambil Keputusan

    Identitas Buruk Kota Medan Harus Dihapus, Irham Buana: Keras Ambil Keputusan

    3 Juli 2025
  • Buka Pesta Seni Medan 2025, Rico Waas Jamin Menjunjung Tinggi Kesenian dan Kebudayaan

    Buka Pesta Seni Medan 2025, Rico Waas Jamin Menjunjung Tinggi Kesenian dan Kebudayaan

    2 Juli 2025
  • Wali Kota dan DPRD Setuju Pencabutan Perda RDTR dan Peraturan Zonasi Kota Medan Tahun 2015-2035

    Wali Kota dan DPRD Setuju Pencabutan Perda RDTR dan Peraturan Zonasi Kota Medan Tahun 2015-2035

    2 Juli 2025
  • DPRD-Pemko Bahas LPj APBD 2024, Komitmen Wujudkan Tata kelola Keuangan Daerah yang Transparan, Partisipatif, dan Akuntabel

    DPRD-Pemko Bahas LPj APBD 2024, Komitmen Wujudkan Tata kelola Keuangan Daerah yang Transparan, Partisipatif, dan Akuntabel

    2 Juli 2025
  • Pimpin Upacara HUT ke- 435 Kota Medan, Rico Waas: Momentum Merefleksikan Perjalanan Sejarah dan Komitmen Membangun Kota

    Pimpin Upacara HUT ke- 435 Kota Medan, Rico Waas: Momentum Merefleksikan Perjalanan Sejarah dan Komitmen Membangun Kota

    2 Juli 2025
  • DPRD Sumut Tuntaskan Raker Penetapan Program Kerja 2026 di Medan

    DPRD Sumut Tuntaskan Raker Penetapan Program Kerja 2026 di Medan

    2 Juli 2025
  • Facebook
  • Twitter
  • Instagram
  • YouTube

PT. MEDIA MEDAN MANDIRI (M-3)

NPWP : 74.561.041.0-113.000

Sejak 2005

Anggota Serikat Perusahaan Pers (SPS)

No. 672/2005/02/E/2020

Office

  • Jl. KL Yos Sudarso KM 15,5 No 120 Medan
  • 061 – 6850370
  • redaksi@inimedanbung.com, yokowebs@yahoo.com
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Info Iklan
  • Disclaimer

© 2022 Ini Medan Bung. All right reserved.

No Result
View All Result
  • Home
  • Medan
  • Daerah
  • Hukum
  • Politik
  • Sosial
  • Peristiwa
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Lingkungan
  • Advetorial

© 2022 Ini Medan Bung. All right reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist