Rabu, 29 November 2023
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Info Iklan
  • Disclaimer
Ini Medan Bung
Advertisement
No Result
View All Result
  • Home
  • Medan
  • Daerah
  • Hukum
  • Politik
  • Sosial
  • Peristiwa
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Lingkungan
  • Advetorial
Ini Medan Bung
No Result
View All Result
Ini Medan Bung
No Result
View All Result
Home Daerah

Hati-hati Akun Medsos Melakukan Penipuan Mengatasnamakan Bupati Langkat

IniMedanbung.com by IniMedanbung.com
2 Juli 2021
in Daerah
0

byIniMedanbung.com

2 Juli 2021
Hati-hati Akun Medsos Melakukan Penipuan Mengatasnamakan Bupati Langkat
0
SHARES
20
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

#jack, langkat

Waspada banyak akun media sosial (Medsos) palsu mengatasnamakan Bupati Langkat Terbit Rencana PA melakukan penipuan.

“Hati-hati banyak akun Medsos palsu dengan nama Terbit Rencana, mereka melakukan penipuan, salah satunya adalah akun Facebook bernama Terbit Langkat” sebut Kadis Kominfo Langkat H.Syahmadi di ruang kerjanya, Jum’at (2/7/2021).

Penipuan yang dilakukan akun Facebook “Terbit Langkat”, kata Syahmadi, menawarkan sejumlah jabatan di lingkungan Pemerintahan Kabupaten Langkat, dengan meminta imbalan/bayaran dengan sejumlah uang. “Mereka menawarkan jabatan dengan minta bayaran. Jika salah satu ASN Pemkab ditawarkan jangan tergiur dan mengiyakan. Saya tegaskan, itu semua penipuan,” tandas Syahmadi.

Teknik menawarkannya, sebut Syahmadi, mereka meminta pertemanan kepada calon targetnya. Setelah diterima, mereka langsung berkomunikasi lewat massager (DM), baru kemudian melanjutkan komunikasi ke whatsapp (WA). “Jangan mudah percaya dengan chatnya. Akun facebook Bupati yang asli dan resmi hanya bernama “Terbit Rencana Perangin Angin” dan akun instagramnya yang asli bernama “Terbitrencana_official”. Selain itu, semuanya palsu,” tegas Kadis Kominfo.

Syahmadi juga menyampaikan, pihak Pemkab Langkat saat ini akan melakukan upaya hukum untuk memburu pelaku penipuan. Tujuannya menghentikan aksi pelaku, sebab selain meresahkan masyarakat, juga karena telah mencoreng nama baik Bupati sekaligus Pemkab Langkat.  “Kita akan melakukan upaya hukum, agar pelaku dapat tertangkap, dan saya mengajak semua masyarakat utk memblok dan melaporkan ke Facebook secara beramai akun palsu bernama Terbit Langkat itu, sehingga akun tersebut dapat di Take down oleh facebook” katanya.

Sembari menegaskan, seorang ASN bisa naik jabatan atau golongan harus melalui serangkaian teknis dan aturan yang berlaku, tidak bisa asal saja. ***

 

Print Friendly, PDF & Email
Tags: Headline
Previous Post

Pemkab Asahan Update Rekapitulasi Covid-19, 3 Warga Suspek, 8 Terkonfirmasi dan 14 Sembuh

Next Post

“Ratusan ASN Pemkab Sergai Berbelanja di Pasar Rakyat“

Next Post
“Ratusan ASN Pemkab Sergai Berbelanja di Pasar Rakyat“

“Ratusan ASN Pemkab Sergai Berbelanja di Pasar Rakyat“

Berita Terbaru

  • Pelantikan IPHI Kabupaten Asahan Masa Bhakti 2023-2028

    Pelantikan IPHI Kabupaten Asahan Masa Bhakti 2023-2028

    29 November 2023
  • Deklarasi Pemilu Damai di Sumut, Pj Gubernur: Mari Bersama-sama Sukseskan Pesta Demokrasi Ini

    Deklarasi Pemilu Damai di Sumut, Pj Gubernur: Mari Bersama-sama Sukseskan Pesta Demokrasi Ini

    29 November 2023
  • Dinas Lingkungan Hidup Langkat Gelar Sosialisasi Daya Tampung Air Sungai

    Dinas Lingkungan Hidup Langkat Gelar Sosialisasi Daya Tampung Air Sungai

    29 November 2023
  • Peringati HUT Korpri ke-52, Pemkab Langkat Gerak Jalan Santai

    Peringati HUT Korpri ke-52, Pemkab Langkat Gerak Jalan Santai

    29 November 2023
  • Indonesia Emas 2045, Bobby: Potensi SDM Butuh Dikelola dan Dijaga

    Indonesia Emas 2045, Bobby: Potensi SDM Butuh Dikelola dan Dijaga

    29 November 2023
  • Kota Medan Banyak Perubahan, PW IPNU Sumut Apresiasi Bobby Nasution

    Kota Medan Banyak Perubahan, PW IPNU Sumut Apresiasi Bobby Nasution

    29 November 2023
  • Bobby Nasution Peduli Penyandang Disabilitas

    Bobby Nasution Peduli Penyandang Disabilitas

    29 November 2023
  • Ustadz Abdul Somad Ceramah Agama Di Mesjid Agung Ahmad Bakrie Kisaran

    Ustadz Abdul Somad Ceramah Agama Di Mesjid Agung Ahmad Bakrie Kisaran

    28 November 2023
  • Festival Marhaban Al Jam’iyatul Washliyah Rebutkan Piala Plt Bupati Langkat

    Festival Marhaban Al Jam’iyatul Washliyah Rebutkan Piala Plt Bupati Langkat

    28 November 2023
  • Tanki dan Truk Treler Tambrakan Dijalan Tol, Masyarakat Panen CPO

    Tanki dan Truk Treler Tambrakan Dijalan Tol, Masyarakat Panen CPO

    28 November 2023
  • Facebook
  • Twitter
  • Instagram
  • YouTube

PT. MEDIA MEDAN MANDIRI (M-3)

NPWP : 74.561.041.0-113.000

Sejak 2005

Anggota Serikat Perusahaan Pers (SPS)

No. 672/2005/02/E/2020

Office

  • Jl. KL Yos Sudarso KM 15,5 No 120 Medan
  • 061 – 6850370
  • redaksi@inimedanbung.com, yokowebs@yahoo.com
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Info Iklan
  • Disclaimer

© 2022 Ini Medan Bung. All right reserved.

No Result
View All Result
  • Home
  • Medan
  • Daerah
  • Hukum
  • Politik
  • Sosial
  • Peristiwa
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Lingkungan
  • Advetorial

© 2022 Ini Medan Bung. All right reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist