Selasa, 1 Juli 2025
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Info Iklan
  • Disclaimer
Ini Medan Bung
Advertisement
No Result
View All Result
  • Home
  • Medan
  • Daerah
  • Hukum
  • Politik
  • Sosial
  • Peristiwa
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Lingkungan
  • Advetorial
Ini Medan Bung
No Result
View All Result
Ini Medan Bung
No Result
View All Result
Home Politik

Lantik 64 Pejabat Administrator dan Pengawas, Edy Rahmayadi Terus Ingatkan ASN Tidak Boleh Terlibat Politik Praktis

IniMedanbung.com by IniMedanbung.com
26 Mei 2023
in Politik
0

byIniMedanbung.com

26 Mei 2023
Lantik 64 Pejabat Administrator dan Pengawas, Edy Rahmayadi Terus Ingatkan ASN Tidak Boleh Terlibat Politik Praktis
0
SHARES
15
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

#jack, medan

Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi melantik 64 pejabat administrator dan pengawas di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumut. Edy Rahmayadi pun kembali mengingatkan para pejabat yang dilantik untuk tidak terlibat dengan politik praktis.

“Habis ini (pelantikan) pasti banyak orang komentar, menyiapkan kalian (ASN) untuk tahun politik, no, main-main kalian dengan politik, besok saya hukum, tak ada sangkutan dengan politik,” kata Edy Rahmayadi saat pelantikan pejabat administrator dan pengawas lingkungan Pemprov Sumut di Aula Tengku Rizal Nurdin, Rumah Dinas Gubernur, Jalan Jenderal Sudirman, Medan, Kamis (25/5/2023).

Sebab, menurut Edy, tugas utama ASN semata-mata melayani rakyat. ASN harus siap sedia melayani rakyat sepenuh hati. “Bukan kalian yang harus dilayani masyarakat, kita dikontrak rakyat menjalankan amanah  rakyat, tidak boleh mengeluh,” kata Edy.

Selain melayani masyarakat, Edy mengatakan, ASN juga berperan sebagai pemersatu anak bangsa. Sesuai dengan Undang-Undang Nomor 5 tentang Aparatur Sipil Negara, disebutkan ASN berfungsi sebagai perekat dan pemersatu bangsa.

Edy juga meminta para pejabat yang baru dilantik untuk bekerja atau bertugas dengan sebaik-baiknya. Ia mengingatkan sumpah yang diambil para pejabat di bawah kitab suci. “Bekerjalah kalian sebaik-baiknya, kalian disumpah didampingi rohaniawan yang memegang kitab suci,” ujarnya.

Adapun pejabat administrator yang dilantik di antaranya Zainuddin sebagai Kepala Bidang Perlindungan Penegakan Hukum dan Peningkatan Kapasitas Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Sumut, Muhammad Yusuf Siregar sebagai Kepala Bidang Mutasi dan Promosi Badan Kepegawaian, Renny Tania sebagai Kepala Bidang Pengadaan, Pemberhentian dan Informasi Badan Kepegawaian, Yosi Sukmono sebagai Sekretaris Dinas Perindustrian Perdagangan Energi dan Sumber Daya Mineral, dan Sri Wahyuni Pancasilawati sebagai Kepala Bidang Penanganan Darurat, Peralatan dan Logistik Badan Penanggulangan Bencana Daerah.

Pejabat pengawas yang dilantik di antaranya Muhammad Irwansyah Putra sebagai Kepala Seksi Sarana Dan Prasarana UPTD Pelabuhan Perikanan Pantai Pulau Tello Dinas Kelautan dan Perikanan, Fadlan Minallah sebagai Kepala Seksi Koleksi dan Konservasi UPTD Museum Negeri Dinas Kebudayaan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Ruslan Rambe sebagai Kepala Subbagian Tata Usaha UPTD Kesatuan Pengelolaan Hutan Wilayah I Stabat Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Poniran sebagai Kepala Subbagian Tata Usaha Biro Kesejahteraan Rakyat Setdaprovsu, dan Rifnatul Hasanah sebagai Kepala Seksi Pelatihan Fungsional UPTD Pelatihan Kesehatan Dinas Kesehatan Provsu. ***

 

 

Print Friendly, PDF & Email
Tags: Headline
Previous Post

Kepling Diminta Ikuti Instruksi Wali Kota Medan

Next Post

Bupati Asahan Terima Kunjungan PT PLN Persero UP3 Pematang Siantar

Next Post
Bupati Asahan Terima Kunjungan PT PLN Persero UP3 Pematang Siantar

Bupati Asahan Terima Kunjungan PT PLN Persero UP3 Pematang Siantar

Berita Terbaru

  • Kominfo Apresiasi Penerangan Hukum Kejati Sumut

    Kominfo Apresiasi Penerangan Hukum Kejati Sumut

    30 Juni 2025
  • CSI Desak KPK Periksa dan Tangkap Bobby Nasution dalam Kasus OTT Sumut

    CSI Desak KPK Periksa dan Tangkap Bobby Nasution dalam Kasus OTT Sumut

    30 Juni 2025
  • Dikabarkan Kantor PUPR dan Ruang Kerja Gubernur Digeledah KPK

    Dikabarkan Kantor PUPR dan Ruang Kerja Gubernur Digeledah KPK

    30 Juni 2025
  • Rico Waas Buka Kejuaraan Tenis Lapangan Kelompok Umur, Upaya Pembinaan Atlet Muda 

    Rico Waas Buka Kejuaraan Tenis Lapangan Kelompok Umur, Upaya Pembinaan Atlet Muda 

    29 Juni 2025
  • Ribuan Masyarakat Medan Nikmati CFN di Kawasan Kesawan

    Ribuan Masyarakat Medan Nikmati CFN di Kawasan Kesawan

    29 Juni 2025
  • Car Free Night, Pemko Medan Lakukan Rekayasa Lalu Lintas

    Car Free Night, Pemko Medan Lakukan Rekayasa Lalu Lintas

    28 Juni 2025
  • Rico Waas Tawarkan Lapangan Kebun Bunga & Taman Cadika Sebagai Tempat Latihan PSMS

    Rico Waas Tawarkan Lapangan Kebun Bunga & Taman Cadika Sebagai Tempat Latihan PSMS

    28 Juni 2025
  • Jelang Tahun Baru 1447 Hijriah Kota Belawan Mencekam, 1 Remaja Tewas Ditembus Beracun

    Jelang Tahun Baru 1447 Hijriah Kota Belawan Mencekam, 1 Remaja Tewas Ditembus Beracun

    27 Juni 2025
  • Bupati Langkat Dukung Soliditas Forkopimda Lewat Lomba Menembak HUT Bhayangkara ke-79

    Bupati Langkat Dukung Soliditas Forkopimda Lewat Lomba Menembak HUT Bhayangkara ke-79

    27 Juni 2025
  • Bupati Langkat Ajak Perangi Narkoba: HANI 2025 Jadi Momentum Satukan Komitmen

    Bupati Langkat Ajak Perangi Narkoba: HANI 2025 Jadi Momentum Satukan Komitmen

    27 Juni 2025
  • Facebook
  • Twitter
  • Instagram
  • YouTube

PT. MEDIA MEDAN MANDIRI (M-3)

NPWP : 74.561.041.0-113.000

Sejak 2005

Anggota Serikat Perusahaan Pers (SPS)

No. 672/2005/02/E/2020

Office

  • Jl. KL Yos Sudarso KM 15,5 No 120 Medan
  • 061 – 6850370
  • redaksi@inimedanbung.com, yokowebs@yahoo.com
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Info Iklan
  • Disclaimer

© 2022 Ini Medan Bung. All right reserved.

No Result
View All Result
  • Home
  • Medan
  • Daerah
  • Hukum
  • Politik
  • Sosial
  • Peristiwa
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Lingkungan
  • Advetorial

© 2022 Ini Medan Bung. All right reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist