Selasa, 1 Juli 2025
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Info Iklan
  • Disclaimer
Ini Medan Bung
Advertisement
No Result
View All Result
  • Home
  • Medan
  • Daerah
  • Hukum
  • Politik
  • Sosial
  • Peristiwa
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Lingkungan
  • Advetorial
Ini Medan Bung
No Result
View All Result
Ini Medan Bung
No Result
View All Result
Home Hukum & Kriminal

Tahanan PSDKP Belawan, 9 Warga Negara Asing Melarikan Diri

IniMedanbung.com by IniMedanbung.com
16 September 2021
in Hukum & Kriminal
0

byIniMedanbung.com

16 September 2021
Tahanan PSDKP Belawan, 9 Warga Negara Asing Melarikan Diri
0
SHARES
68
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

#hendrik-rompas, belawan

Sebanyak 9 orang nelayan asing warga Myanmar kabur dari sel tahanan Stasiun Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan (PSDKP) Belawan Kota Medan Provinsi Sumatera Utara,Minggu (12/09/2021) dinihari

Menurut keterangan, Ridwan (38) salah seorang nelayan Belawan menyebutkan larinya nelayan asing itu dari tahanan Stasiun PSDKP Belawan Minggu dinihari diperkirakan pada pukul 04.00 wib, Minggu pagi pukul 05.00 wib saat saya baru dari laut ada melihat ke sembilan orang tersebut keluar dari pintu gerbang PSDKP yang kepalanya gundul. Kesembilan orang tersebut berjalan tergesa gesa menuju kearah TPI diujung gabion.

Tidak lama kemidian ada 2 orang berbocenngan naik sepeda motor menyusulnya dari belakang sambil mengatakan cepat cepat hari sudah siang,kita terlambat nanti marah bos,kata Riduan,Rabu (15/09/2021.

Masih keterangan Ridwan, belakangan dia mengetahui kalau 9 tahanan itu merupakan nelayan kapal asing warga negara Myanmar yang bekerja di kapal ikan milik Malaysia yang kapalnya ditangkap petugas PSDKP karena saat itu kapal tersebut mencuri ikan.

Saat ini masalah larinya tahanan warga negra asing dari dalam sel tahanan PSDKP Belawan ramai diperbincangkan kalangan nelayan di Pelabuhan Perikanan Samudra Gabion Belawan. Salah seorang pedagang ikan yang tidak bersedia menyebutkan namanya mengatakan, itu pasti ada yang mengatur pelarian ke sembilan orang tahanan tersebut.

Pintu selnya dijaga oleh 4 orang petugas PSDKP dan didepan kantor persisnya dipintu gerbang dijaga Securiti dan kantor tersebut dipanggar tembok.Aparat terkait diminta segera memeriksa para petugas PSDKP dan dipastikan ada yang terlibat pelarian kesembilan tahanan warga Asing tersebut.kata sumber tersebut.

Sementara itu Pelaksana Koordinasi OPS Pengawasan dan PP, Josia Suarta Sembiring,SH,yang dikonfirmasi mengatakan saat ini pihaknya masih melakukan pencarian terhadap 9 tahanan asing tersebut. Tolong bantu kami, jika ada melihat kesembilan orang warga negara asing yang ditahan dan melarikan diri itu, tolong kontak kami,katanya.Kemudian para petugas PSDKP ada memberikan daftar kesembilan orang tahanan yang melarikan diri tersebut.

Berikut adalah nama nama tahanan yang melarikan diri dari tahanan PSDKP Belawan tersebut: 1.Win Soe alias Aung Win (39) tekong KM SLFA 4598 GT 38,39:2.Soe Hlaing (40) tekong KM PK 6911 F  GT 55,92:3.
Naing Naing (36) tekong KM SLFA 5124 GT 15,88:4.Kyaw Mie Posts (26) ABK:5.Yu Win alias More (29) ABK:6.Hein Ye Htet alias Ye Ye (ABK):7.Mau Aung (33) ABK:8. Zaw Htwe (21) ABK dan ke 9.Khin Hyun (32) ABK . ***

Foto: kantor PSDKP Belwan.

 

Print Friendly, PDF & Email
Tags: Headline
Previous Post

Kapolsek Pulau Raja Gelar 3T Kasus Suspek Covid 19

Next Post

PAD Menurun Signifikan, Penyertaan Modal Pemko Medan ke Bank Sumut Menuai Kritik

Next Post
DPRD Medan Paripurna Penutupan Masa Sidang ke II Tahun 2021

PAD Menurun Signifikan, Penyertaan Modal Pemko Medan ke Bank Sumut Menuai Kritik

Berita Terbaru

  • Rico Waas Dukung Pekan Khas IV yang Digelar MUI Medan

    Rico Waas Dukung Pekan Khas IV yang Digelar MUI Medan

    1 Juli 2025
  • Bertemu Rico Waas, Delegasi Kota Nantong Tawarkan Kerjasama di Bidang Pendidikan Vokasi

    Bertemu Rico Waas, Delegasi Kota Nantong Tawarkan Kerjasama di Bidang Pendidikan Vokasi

    1 Juli 2025
  • Wali Kota Medan Paparkan Capaian 100 Hari Kerja, Medan Untuk Semua Bersatu Menuju Hebat

    Wali Kota Medan Paparkan Capaian 100 Hari Kerja, Medan Untuk Semua Bersatu Menuju Hebat

    1 Juli 2025
  • DPRD Kecewa, Kadis PUPR Sumut Tidak Beritegritas, Timbul Jaya: OPD Alergi Legislatif

    DPRD Kecewa, Kadis PUPR Sumut Tidak Beritegritas, Timbul Jaya: OPD Alergi Legislatif

    1 Juli 2025
  • Rebutkan Pelanggan Sabu Belawan, Bentrok 2 Geng Terus Berlanjut

    Rebutkan Pelanggan Sabu Belawan, Bentrok 2 Geng Terus Berlanjut

    1 Juli 2025
  • Bupati Langkat Dukung “Bhayangkara Sport Day”: Sinergi Polri dan Masyarakat

    Bupati Langkat Dukung “Bhayangkara Sport Day”: Sinergi Polri dan Masyarakat

    1 Juli 2025
  • Lantamal I Gagalkan Penyeludupan Rokok Ilegal dan Amankan KM Harapan Indah 99

    Lantamal I Gagalkan Penyeludupan Rokok Ilegal dan Amankan KM Harapan Indah 99

    1 Juli 2025
  • Sambut HUT ke-435 Medan, Rico Waas Pimpin Ziarah TMP Bukit Barisan

    Sambut HUT ke-435 Medan, Rico Waas Pimpin Ziarah TMP Bukit Barisan

    30 Juni 2025
  • Kominfo Apresiasi Penerangan Hukum Kejati Sumut

    Kominfo Apresiasi Penerangan Hukum Kejati Sumut

    30 Juni 2025
  • CSI Desak KPK Periksa dan Tangkap Bobby Nasution dalam Kasus OTT Sumut

    CSI Desak KPK Periksa dan Tangkap Bobby Nasution dalam Kasus OTT Sumut

    30 Juni 2025
  • Facebook
  • Twitter
  • Instagram
  • YouTube

PT. MEDIA MEDAN MANDIRI (M-3)

NPWP : 74.561.041.0-113.000

Sejak 2005

Anggota Serikat Perusahaan Pers (SPS)

No. 672/2005/02/E/2020

Office

  • Jl. KL Yos Sudarso KM 15,5 No 120 Medan
  • 061 – 6850370
  • redaksi@inimedanbung.com, yokowebs@yahoo.com
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Info Iklan
  • Disclaimer

© 2022 Ini Medan Bung. All right reserved.

No Result
View All Result
  • Home
  • Medan
  • Daerah
  • Hukum
  • Politik
  • Sosial
  • Peristiwa
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Lingkungan
  • Advetorial

© 2022 Ini Medan Bung. All right reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist